Informasi merupakan hal yang sangat mudah di dapatkan pada era digital ini, namun apakah bisa di katakan etis jika seseorang haus akan informasi orang lain untuk keuntungan dirinya sendiri tanpa melihat seberapa banyak kerugian yang orang lain tanggung. Bahkan mereka tidak peduli jika informasi tersebut hoax. dan jika informasi tersebut benar adanya tentu anda akan kalah jua apabila tidak memegang alibi yang kuat dari narasumber asli. Menyebarkan informasi yang tidak jelas bahkan menyebarkan kepada orang yang "haus" akan informasi tersebut padahal tidak ada kaitannya dengan narasumber itu merupakan tindakan yang keji.